Apakah sekarang sekolah hanya untuk anak orang kaya saja ?
Bagaimana negara bisa menjamin masa depan bangsa kita, kalau sistem penerimaan pendidikan membuat mekanisme yg menyebabkan hanya anak orang berduit bersekolah di sekolah yang memadai ?
Bagaimana dengan anak berprestasi, punya kemampuan tapi orang tuanya tidak memiliki dana puluhan juta untuk memasukkan anaknya ke sekolah ?
kalau baca koran akhir-akhir ini,... cuma bisa prihatin dan sedih.
ada anak yg lebih berprestasi, tapi tidak bisa masuk ke sekolah yang diinginkannya, karena sekolah lebih memilih siapa yang bisa memberikan biaya sumbangan sukarela tertinggi.
kalo ketemu dimana tempatnya Ibu Pertiwi,... aku yakin, pasti dia sedang menangis melihat kenyataan ini.
(btw,..ibu Pertiwi ada dimana ?? DP mall ...)
_________________